Mata kuliah Teori dan Koreografi III memberikan pengalaman tentang penciptaan Koreografi didukung teori-teori dalam hal penciptaan, pemahaman penciptaan Koreografi memberikan penguatan terhadap bag…
Mata kuliah tari Bali II mempelajari latar belakang budaya tari Bali, seni sakral dan profan, tari Wali, Bebali, Balih-balihan, dan mempelajari sejarah serta sinopsis masing-masing bentuk tari (kak…
Mata kuliah Analisis III, fokus pada Analisis Koreografi, mempelajari teknik atau cara analisis tari berdasar konsep-konsep koreografi dengan menerapkan kerangka pikir dalam menganalisis yang melip…
Di Nusantara ini keberadaan komunitas-komunitas lokal dengan segenap tradisi yang dimiliki tidak terhitung jumlahnya. Mereka umunya hidup dengan segala tradisi, tat nilai, orientasi dan cara berpik…