Buku ini memaparkan berbagai studi kasus menyangkut berbagai kehidupan tari di Indonesia. Sebagai buku ajar maka hasil penelitian ini sangat membantu para mahasiswa dalam memahami tari dari dimensi…
Sebagai buku ajar, buku ini disusun terutama untuk memenuhi kebutuhan mahsiswa sebagai buku panduan dalam proses pembelajaran pada kelas kritik tari. Pemahaman kritik adalah able to discus, bisa di…
Hubungan antara seni pertunjukan topeng Panji dengan seniman dalang sudah terjadi sejak masa berakhirnya kerajaan Demak di akhir abad 16 M. Seni pertunjukan topeng Panji tersebut kemudian tumbuh da…
Ada ketimpangan, atau ketidak seimbangan antara kehidupan dan perkembangan tari dengan dunia kritik tari. Kritik tari idealnya merupakan pengawal kehidupan dan perkembangan dunia tari di Indonesia.…
Buku ini berisi beragam tulisan tentang kehidupan dan perkembangan seni tari gaya Yogyakarta, baik dalam konstelasi sejarah para Sultan, maupaun perkembangannya di luar kraton semenjak awal abad 20…
Buku ini dipersembahkan oleh Prof.Dr. RM. Soedarsono dalam rangka menyambut usia beliau yang ke-80 tahun ini. Dari tulisan-tulisan para muridnya dalam bidang seni yang dikarang oleh pra mantan muri…
Tari dan manusia ditengarai memiliki pertalian yang erat sepanjang masa. Tari bisa berada di tengah-tengah ritual yang telah sedemikian dalam dan panjang mengakar dari masa lampau. Buku ini merupa…
Buku ini menjadi bermakna dan penting artinya sebagai upaya pendokumentasian seni-seni petunjukan yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta. Adapun bagi masyarakat, buku ini berfungsi sebagai salah sa…
Buku ini adalah bola dua arah di sebelah kanan. Pada awalnya, tampaknya bagi orang Jawa bahwa mereka berpikir bahwa bahasa Jawa itu benar dan nyaman, dan bahwa mereka sadar dan mengerti arti dari b…
Buku ini berisi petunjuk praktis dan pengetahuan mendasar tentang tata hubungan tari denagn karawitan sebagai pengiringnya. Para penari akan dipandu dalam buku ini untuk memahami tata hubungan tari…
Di dalam buku ini dituliskan bahwa berfilsafat tidak lain adalah berspekulasi dan melakukan analisis. Dalam menghadapi alam semesta ini, seseorang memerlukan pengembangan gagasan secara bebas, term…
Dunia seni pertunjukan Indonesia telah mengalami perkembangan dan kemajuan secara signifikan. Beragam pergelaran berlangsung silih berganti, baik di kota - kota besar, daerah - daerah pusat kebuda…
Situs Tondowongso berada di Kediri dan setelah melalui berbagai tahapan kegiatan penelitian secara arkeologis maka perlu diinformasikan dalam bentuk buku. Buku ini merupakan hasil penelitian arkeol…
Isi buku ini merupakan terjemahan dari buku berjudul “Practice as Research Approaches to Creative Arts Enquiry” dengan editor Estelle Barrett dan Barbara Bolt dan merupakan kelanjutan terjemaha…
Isi buku ini merupakan terjemahan dari buku berjudul “Practice as Research Approaches to Creative Arts Enquiry” dengan editor Estelle Barnett dan Barbara Bolt. Isinya merupakan kelanjutan terje…
Buku ini adalah hasil dari refleksi yang luas pada pelatihan dan praktek studio berbasisi penelitian dalam program perkualiahan di perguruan tinggi seni. Tujuannya adalah untuk memperluas pemahaman…
Karya tari ini berpijak pada tari klasik gaya Yogyakarta ( Gagahan) serta kemungkinan-kemungkinan bentuk gerak, ritme yang dikembangkan. Bentuk garapannya adalah sendratari yang didukung oleh 12 pe…
Unsur-unsur pokok di dalam karawitan seperti titi laras, gendhing, irama dan pathet memilki hubungan kesejajaran dengan unsur-unsur di dalam penyajian tari, misalnya unsur gerak dan sistem hitungan…
Tari golek menak merupakan tari tradisi istana Yogyakarta ciptaan Sri Sultan Hamengku Buwono IX, pada awalnya tari ini berbentuk beksan pethilan, Beksan pethilan merupakan sebuah bentuk tari lepas,…
Dalam tulisan ini dikatakan bahwa wayang topeng pedhalangan merupakan bagian dari mata rantai sejarah seni pertunjukan topeng di Jawa, yang diduga sudah ada sejak abad VIII. Perkembangan selanjutny…
Wayang topeng pedalangan Yogyakarta adalah bagian dari sejarah perkembangan tari topeng di Jawa. Berdasarkan data arkeologi diketahui bahwa sejak abad IX seni pertunjukan topeng sudah dikenal di Ja…
Prabu Watu Gunung tema garapan tragedi, cinta dan keluarga. Tipe tari adalah dramatari yaitu pengungkapan peristiwa - peristiwa adegan dalam satu alur cerita. Di dalamnya terbagi adegan per adegan …
Penelitian ini bertujuan untuk menghidupkan kembali wayang golek Menak Yogyakarta yang pada masa sekarang kondisinya memprihatinkan. Upaya pelestarian dilakukan dengan cara revitalisasi dan inov…
Kegiatan penelitian ini berpayung pada disiplin seni pertunjukan tari khususnya tari tradisional klasik gaya Yogyakarta. Kota Yogyakarta sebagai salah satu kota seni budaya, memiliki formalisme sen…
Seni jatilan bukan hanya sekedar tari keprajuritan atau perang-perangan. Tetapi seni tradisi ini ada dinamika yakni ada pemain ndadi atau kesurupan. Mereka melepas semua ketampanan, kesatrianan, ke…