Mata Kuliah Tinjauan Sumber II adalah sebuah mata kuliah di Program Studi SI Tari Fakultas Seni Pertunjukan Institut Seni Indonesia Yogyakarta. Mata kuliah ini berada dalam semester 7 dalam struktu…
Mata Kuliah Analisis Karakter Mempelajari tipologi karakter tokoh (historis, legendaris, mitologis, dan fiktif) dan ciri karakteristik gerak tari dengan pendekatan multi disiplin (antropologi, psik…
Modul ini merupakan laporan pengembangan bahan ajar daring dari penyusunan rancangan mata kuliah Mata Kuliah Tinjauan Sumber II. Mata Kuliah Tinjauan Sumber II adalah sebuah mata kuliah di Program…
Yogyakarta sebagai kota budaya sudah selayaknya menjadi tempat berkembangnya potensi budaya, khususnya Jawa. Untuk itulah perlu diperkenalkan pada generasi muda tentang berbagai kreasi seni baik tr…
Langen mandrawanara merupakan Opera Jawa yang memiliki ciri khas unik, pra penarinya melakukan gerakan dalam posisi jengkeng yaitu menggunakan lutut sebagai penyangga dalam gerak geriknya sambil be…
Sumber garapan pada karya tari ini berdasarkan pengalaman melihat membaca dan pengalaman pribadi. sumber kinestetinya berpijak pada tradisi Jawa gaya Yogyakarta dan Surakarta. Tipe tarinya bersifat…
Konsep koreografi duet berpasangan menjadi dasar komposisi gerak, dan juga pola lantai dengan meminjam konsep Elizabeth Hayes, koreografi kelompok focus on two points, focus on one points. Untuk me…
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mendukung hadirnya kesenian Gejog Lesung di desa Jogonalan Lor, yang mampu mengakomodasikan ekspresi kreatif masyarakat setempa…
Karya tari ini bersumber dari pakem Ramayana karangan Ki Slamet Sutarsa, geraknya diambil dari ragam gerak tradisi gaya Yogyakarta yang duitambah dengan gerak-gerak realis pada bagian tertentu, pe…
Nama Didik Hardiprayitno dikenal dengannama Didik Nini Thowok cukup menonjol dalam seni pertunjukan , spesialisnya adalah sebagai penari humor dan potensi lain yang ia kembangkan dan amat menunjang…
Tujuan penelitian untuk mengetahui berbagai kondisi kehidupan seorang seniwati bernama Sumisih Yuningsih yang merugi dan berjaya akibat keperempuannya. Penelitian ini bermanfaat bagi kalangan akad…
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui efektifitas Panguyuban wayang bocah kusuma indria sebagai media aktifitas kreatif edukatif dan apresiasi seni tradisional, khusunya wayang orang. Rumusan m…
Penelitian ini bermaksudd mendeskripsikan funsi salah satu bangunan tradisional pendapa dalam seni pertunjukan khusunya seni tari dan membuat kesimpulan tentang pola penataan tari di pendapa. Metod…
Dari hasil penelitian dapaty disimpulkan bahwa tari humor gaya Didik merupakan eksperimensi seni melalui media tubuh dengan ramuan-ramuan seni humor dalam berbagai tekhnik penyajian, ditunjang mus…
R. Skripsi
Penelitian dengan judul” Karya Tari Didik Hadiprayitno: Sebuah Kajian Seni Pertunjukan”, ini akan meneliti, mengamati , mendeskripsikan, menganalisis karya tari Didik Hadiprayitno mulai tahun…