Tulisan ini mengupas “Desakralisasi Tari Sintren di Sanggar Sekar Pandan Kota Cirebon”. Tari Sintren merupakan kesenian tradisional yang memiliki unsur spiritual dan sakral, terutama dalam kont…
Film animasi ini bercerita tentang penari sintren yang tariannya mulai diabaikan oleh masyarakat desa, sehingga mendatangkan malapetaka untuk desa tersebut. Pesan yang ingin disampaikan melalui fil…
Seniman adalah orang yang mempunyai bakat seni dan menjadikan bakat itu sebagai bagian dari kehidupannya. Dirman Casim adalah seorang seniman yang menggeluti kesenian Sintren Indramayu. Dalam penel…
Kisah cinta antara Sulasih dan Sulandana adalah kerangka untuk mengungkapkan tema tari ke dalam garapan tari yang berjudul Sintren ini. Lakon tersebut disajikan dalam bentuk dramatari dengan gerak-…