Industri hiburan di televisi menjadi sihir baru bagi masyarakat. Masyarakat tak sekadar menjadi 'penikmat', melainkan coba-coba terjun menjadi praktisi industri ini; entah sebagai cukong (produser)…
Buku ini merupakan biografi penyanyi terkenal dunia, Madonna. Dia seorang penari, penulis lagu, produser rekaman, penulis buku , dan aktris film serta simbol budaya.
Ada satu profesi yang sering diimpikan banyak orang, yaitu yang bisa memainkan bermacam peran, berubah menjadi beragam karakter bahkan bepergian ke banyak lokasi menarik untuk menjalani proses syut…