Secara keseluruhan dalam buku ini penulis menawarkan suatu pendekatan untuk memahami seni dengan teori Quantum yang mengajarkan bahwa realitas itu absurd, tak terprediksi kepastiannya, samar-samar,…
Buku ini ditulis berdasarkan pokok atau topik bahasan. Penjabaran dari tiap topik ditulis secara garis besar, sehingga dengan demikian para pembaca akan mampu memperluas wawasannya. Tujuan lain pen…
Buku membahas tuntas berbagai hal yang menyangkut kritik seni.Semisal apa itu kritik, kritik seni, hakikat dan kegunaan kritik seni, asas dan orientasi kritik seni, dan peran kritikus seni di dalam…
Buku kumpulan esai afrizal malna ini merupakan rekaman pengembangan wacana-wacana kuratorial seni rupa yang direkamnya di beberapa kota di Indonesia, termasuk manca negara: Wina, Berlin, Paris, Zur…
Dewan Kesenian Jawa Timur dalam kurun waktu yang cukup lama melahirkan gagasan-gagasan memajukan kebudayaan. Di tahun 2020, pada saat pandemi Covid-19, Dewan Kesenian Jawa Timur masih melakukan akt…
Kurator Baru: Memamerkan Arsitektur dan Desain membahas tantangan yang melekat dalam memamerkan ide-ide desain. Secara tradisional, pameran arsitektur dan desain sebagian besar berfokus pada menamp…
Buku ini menyelidiki praktik-praktik rekonstruksi dan representasi seni pertunjukan serta kekuatannya dalam membentuk bentuk seni ini dan pemahaman kita tentangnya. Seni pertunjukan muncul secara i…
Di dalam buku ini dituiliskan bahwa estetika merupakan kajian penting karena dapat digunakan untuk memahami perbedaan ketertaarikan seseorang atau masyarakat terhadap suatu komposisi bentuk, baik b…
Leo Tolstoy dikenal sebagai orang bijak dan pengkhotbah serta penulis War & Peace dan Anna Karenina. Ia menulis secara produktif dalam serangkaian esai dan polemik tentang masalah moralitas, keadil…
Saya kira 1970an akhir dan 1980an menjadi sebuah periode yang menarik terutama karena kekuatan Orde Baru yang sangat kuat dalam hal stabilisasi politik dan ekonomi. Melalui Garis Besar Haluan Neg…
Filosofi ini mempelajari kritik. atas dasar Ada kritik yang pasti dalam filsafat seni benar-benar berbohong kepada mereka, tetapi yang begitu empiris dalam konsepsi sehingga siapa pun yang lebih te…
Tujuan dari kritik seni adalah memahami karya seni, dan ingin menemukan suatu cara untuk mengetahui yang melatarbelakangi suatu karya seni yang di hasilkan, serta memahami apa yang ingin disampaika…
Buku ini diterbitkan sebagai bentuk dedikasi keilmuan atas penghargaan Bali Jani Nugraha 2019 bidang Kritik Seni.Pertunjukan yang diterima Bapak Kadek Suartaya. Begitu juga oleh penerima lainnya, j…
Buku ini terdiri dari dua bagian. Pertama merupakan suatu paparan mengenai bagaimana mengamati, menafsirkan, dan mengevaluasi karya seni. Bagian kedua, berisikan sebagian tulisan-tulisan dari penul…
Buku Pigura Tanpa Penjara : Esai-Esai Seni Rupa penulisannya berdasarkan pengalaman dari penulis yaitu Goenawan Mohamad. Penulis merasa tergugah untuk menulis kritik lantaran melihat fenomena para…
Kepekaan akan kode-kode visual yang mengelilingi kita setiap saat dan kemampuan mencatatnya, serta menyampaikan catatan tersebut untuk membantu orang lain memahami sesuatu dibalik kuasa media, sang…
RoseLee Goldberg mengeksplorasi pendekatan seniman kontemporer terhadap politik, tradisi, keterlibatan sosial, dan dunia seni itu sendiri, sambil mengevaluasi perubahan status kinerja dan relevansi…
Perkembangan seni pertunjukan menurut Sal Mugiyanto terdiri dari 4 komponen yaitu SDm, pengelola, seniman, penonton dan kritikus seni. Berbagai tulisan dalam buku ini diharapkan bisa membantu banya…
Buku ini merupakan lanjutan terjemahan yang telah dilakukan sebelumnya. Isinya merupakan terjemahan dari bab 7 yang membahas tentang kemunculan estetika dan bab 8 yang membahas tentang hukum-hukum…
Dalam abad ini berkembang dua golongan seni lukis baru di Indonesia. Yang pertama berkembang di Bali sejak tahun-tahun tiga puluhan dan memperlihatkan hubungan yang jelas dengan kesenian dan kebuda…
Topeng sebagai benda seni mempunyai perjalanan sejarahnya sendiri. Topeng dalam penelitian ini menyoroti topeng sebagai benda seni yang memiliki makna lebih dari sekedar penutup wajah. Sampel topen…
Antologi ini menelusuri perkembangan kritik institusional sebagai keprihatinan artistik dari tahun 1960 hingga saat ini, mengumpulkan tulisan-tulisan dan proyek-proyek seni perwakilan artis yang di…
Karya seni lukis ketelanjangan di Indonesia bukanlah hal baru. Berbagai petilasan arkeologis telah menyatakan, betapa ketelanjangan dari simpulnya yang paling disakralkan hingga sebagai keseharian …
Masa sebelum persegi kritik seni rupa di Indonesia belum langsung melibatkan senirupawan-senirupawan Indonesia, yang ada baru sentuhan-sentuhan, melalui kritikus Belanda seperti Henry Van Velthuyze…
Perkembangan seni rupa Indonesia menunjukkan perihal yang dapat diartikan termediasi oleh perubahan sosial, politik, ekonomi dalam kebudayaan Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meng…