Lahirnya sebuah karya seni yang indah tentu saja tidak serta merta terlahir begitu saja, melainkan selalu dibarengi dengan adanya sebuah proses kreatif. Oleh karena itu aspek kreativitas menjadi ha…
Hegemoni Multatuli menutup alternatif identitas yang tercipta dari realitas sosial di Rangkasbitung. Salah satu identitas yang terlihat adalah kosmopolitan. Di kota Rangkasbitung hidup 4 agama yait…
Karya Tugas Akhir ini mengambil tema benda-benda ruang angkasa sebagai motif sumber ide penciptaan motif batik pada busana casual. Bentuk benda-benda ruang angkasa dikembangkan agar terlihat menari…
Nilai budaya dari masa lalu berasal dari budaya daerah di kawasan nusantara yang bertahan dan berkembang hingga saat ini. khususnya warisan budaya yang dipertahankan oleh kelompok masyarakat terten…
Dalam pelbagai perbedaan latar belakang itulah sering muncul ?prasangka sosial?, sebagai pikiran, sikap, dan keyakinan dan kepercayaan dan bukan tindakan. Jadi, prasangka tetap sebagai pikiran seda…
Seni Pertunjukan adalah peristiwa budaya multidimensi yang ada kalanya tidak mudah dipahami. Di balik daya pesona dan daya pukaunya terselip pesan-pesan mendalam yang hanya bisa dipahami dengan tin…
Buku ini terdiri dari empat bagian, bagian pertama yaitu dasar-dasar disiplin emosional membahas cara menciptakan proses disiplin emosional, mempelajari karakteristik utama disiplin emosional, memi…
Karya tari Sunting melentik merupakan pengekspresian penampilan baru dari sebuah pertunjukan, karya ini berorientasi dari seni bela diri aikido yang berasal dari negara Jepang.
Skripsi ini mengambil obyek Musik Kangkanong sebagai iringan tari Manasai di Balai Kaharingan desa Pahandut Palangkaraya karena Kangkanong merupakan salah satu musik Khas Dayak Ngaju di Kalimantan …
Lakon "perangkap" merupaan salah satu lakon yang mengangkat permasalahan masyarakat kelas bawah di tengah kecamuk modernitas. Sutradara sebagai koordinator keseluruhan kerja memiliki otoritas penuh…
Bermula dari hanya mengiringi barisan pasukan prajurit yang akan tempur dimedan perang, kini korp musik Angkatan Kepolisian / Satuan Musik Denmabes Polri mulai berkembang kiprahnya di setiap kegiat…
Formula deret angka fibonacci meruapakn salah satu teknik komposisi yang cukup penting di awal abad 20 . Bilangan fibonacci sangat menarik dengan beberapa alasan salah satunya adalah proporsi yang …
Buku Ajar ini terfokus kepada (1) Analisis Musik Perkusi Melodis; (2) Analisis Musik Perkusi Ritmis; (3) Analisis Dendang Minangkabu Diiringi Alat Musik Tiup. Hal ini dilakukan sebagai salah satu u…
Makassar merupakan sebuah ibu kota provinsi yang memiliki banyak kesenian dan adat tradisi yang masih dilestarikan, khususnya di kabupaten Gowa memiliki pola budaya yang ideal. Dalam lingkungan mas…
Pembuatan musik digital yang berpusat pada software semakin berkembang karena komputer multimedia semakin canggih, kapasitas harddisk semakin besar, memory semakin murah, processor semakin cepat, s…
Karya tari berjudul Sangkal Bolum terinspirasi dari tari ritual Tinek Sentokep dalam upacara kematian Wara Nolang dari suku Dayak Lawangan penganut Kaharingan, yang berada di wilayah kecamatan Dusu…
Buku yang berisi 3 software rancang bangun andalan, yaitu AutoCad, 3DS, dan Archicad. Membahas materi-materi dasar dan pokok yang harus dikuasai oleh seorang desainer arsitektural. Buku in disusun …
Gondomono adalah tokoh pemberani, jujur, dan bijaksana. Dengan kelicikan Trigantalpati, Gondomono berhasil "dijebloskan" kedalam "luweng". Namun suatu ketika Gondomono dapat "lolos" dari dalam "luw…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil pelatihan ambasir sangkakala dengan menggunakan metode demonstrasi untuk menjawab rumusan masalah, peneliti berusaha menerapkan teknik ambasir ya…
Photoshop adalah salah satu aplikasi yang terbilang sangat kompleks, ada banyak perintah dan fitur tersembunyi yang sebenarnya sangat berguna untuk mengoptimalkan hasil dari pengolahan foto, editin…
Metode 7 Langkah Menyanyi Indah merupakan upaya dalam mempelajari cara menyanyi yang baik dan benar. Walau selama ini metode pengajaran dalam menyanyi sangat beragam. Namun secara umum ada beberapa…
Struktur talempong anam salido terdiri atas struktur luar (surface structure) dan struktur dalam (deep structure). Struktur luarnya terdiri atas pola kacimpuang mandi, pola siamang tagagau, pola le…
Ngerangkau adalah tarian yang memiliki hubungan erat dengan upacara adat Kwangkay budaya suku dayak Benuaq. Ngerangkau sendiri memiliki arti menari dengan mereka yang sudah meninggal. Ngerangkau me…
Penelitian ini membahas mengenai properti sebagai unsur pendukung dramatisasi adegan menegangkan pada film Rumah Dara. Rumah Dara merupakan film bergenre horor slasher asal Indonesia yang hadir dit…
Keberadaan musik populer di Minangkabau dilihat dari aspek sejarahnya melalui dua fase yaitu: fase pertama melalui kontak budaya dengan bangsa asing ( Barat) yang datang ke Minangkabau. Fase ke dua…
Satya Sangkara merupakan sebuah komposisi musik yang bersumber dari kisah tradisi lisan masyarakat banyuwangi akan sosok raja Blambangan yang bergelar Menak Jingga. Karya ini bercerita tentang kehi…
Rumah gadang atau rumah godang adalah nama untuk rumah adat tradisional Minangkabau yang banyak dijumpai di provinsi Sumatera Barat. Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat setempat…
“Enigma” ini diciptakan dan dibentuk menjadi sebuah koreografi utuh dengan didasari oleh rangsang gagasan atau Idesional. Rangsang tersebut dilihat dari beberapa adegan film Tenggelamnya Kapal …
Seni kerajinan tenun songket Pandai Sikek merupakan produk budaya dari aktivitas kolektif masyarakat Pandai Sikek. Seni kerajinan tenun songket Pandai Sikek sebagai salah satu bentuk kesenian tradi…
Mambangkik batang tarandam adalah sebuah peribahasa Minangkabau, diartikan sebagai upaya mengangkat kembali, sesuatu yang sudah lama tenggelam agar menajdi bermanfaat & berkelanjutan. Penciptaan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gagasan dan nilai estetis dalam kesenian Adok, untuk membuktikan peran kesenian Adok sebagai sarana estetis bagi masyarakat penyangganya. Persoalan utama; …
Studi ini bertujuan untuk mengetahui pertunjukan dalam kebudayaan suku Makasar. Struktur atau bentuk keseluruhan dalam tari pakarena versi Anida adalah pengorganisasian seluruh tataran gerak mulai…
Tari siganjua lalai diangkat dari cerita rakyat MInangkabau berjudul sabai nan aluih. Cerita ini ditulis oleh Tulis sutan sati pada tahun 1929. Karya Siganjua lalai digarap dengan penafsiran baru t…
“Ondeh Marawa” merupakan judul karya tari ini. Ondeh berarti aduh, sedangkan Marawa merupakan nama bendera kebesaran Minangkabau yang dipinjam sebagai judul karya. Jadi, “Ondeh Marawa” bera…
Mucak Pendak sebagai judul yang telah dipilih pada karya tari ini, agar dapat menggambarkan isi garapan. Kata Mucak Pendak berasal dari bahasa daerah Bangka. Mucak berarti memperbaiki diri dan Pend…
Siwayana-Ma adalah sebuah judul tari yang diambil dari lima aksara Bali, Si, Wa, Ya, Na. Ma yang ada dalam kata liyaak. Tema yang diangkat dalam karya tari ini secara konseptual mengacu kepada agam…
Kebiasaan turun-temurun sekelompok masyarakat berdasarkan nilai-nilai budaya masyarakat yang bersangkutan. Tradisi memperlihatkan bagaimana anggota masyarakat bertingkah-laku, baik dalam kehidupan …
"Karya tari
Buku ini merupakan kumpulan tulisan Ali akbar Navis (1924-2003). Kumpulan tulisan ini berasal dari naskah yang tersimpan dalam arsip pribadi A.A. Navis yang belum pernah dipublikasikan. Didalam buk…
Rebab Pesisir Selatan, Malin Kundang adalah salah satu bentuk sastra tradisi lisan daerah Minangkabau, yang mengungkapkan cerita yang bersifat menghibur dan memberi nasihat yang samapai sekarang tr…
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan membaca notasi angka menggunakan arransemen lagu Berkibarlah Bendera Negeriku pada ekstrakurikuler pianika di SD N Bantul Warung, Yogyakarta. L…
Sebuah kondisi yang memprihatinkan ketika satwa langka yang dilindungi khususnya Orangutan yang masih terus menurun populasinya hingga saat ini akibat beberapa faktor yang tentu saja melibatkan man…
Buku ini menjelaskan bentuk (teks) tari tangan dan konteksnya dalam kehidupan masyarakat Mingkabau di nagari Padang Laweh, Sijunjung, Sumatera Barat. Penciptaan tari tangan berawal dari kesepakatan…
Motif Gayo Emum Berangkat adalah salah satu bagian motif hias pada pakaian adat dan rumah adat Gayo di Aceh Tengah. Motif tersebut mencerminkan sistem pola pikir masayarakat. Sebagai warisan seni b…
Parunguih merupakan judul yang dipilih untuk karya tari ini. Karya ini merupakan ekspresi pengalaman empiris penata yang mengalami diskriminasi karena tidak memiliki suku. Hilangnya status kesuku…
Berawal dari banyaknya kasus kenakalan remaja sebagai bentuk dari minimnya kesadaran akan pendidikan karakter, maka diperlukan sebuah solusi untuk meningkatkan kesadaran terhadap pentingnya hal ter…
Pada edisi keempat ini terdapat satu bab yang ditambahkan yaitu tentang "Pengenalan : Organisasi dan Arsitektur Komputer". Bab ini ditambahkan pada awal buku sebagai pengenalan, semacam warming up …