Tugas Akhir
Perancangan komunikasi visual iklan layanan masyarakat program kampanye perlindungan diri terhadap kriminalitas oleh Lembaga Bantuan Hukum Indonesia.
Tujuan perancangan untuk mendapatkan konsep yang tepat bagi program kampanye perlindungan diri terhadap kriminalitas yang terencana dan diharapkan dapat terus berkesinambungan.
Dalam skripsi ini akan dibahas masalah bagaimana menyususn suatu konsep perencanaan dan perancangan yang khas dan efektif tentang gerakan penyadaran masyarakat terhadap segala ancaman tindak kejahatan serta merencanakan dan merancang suatu program kamkpanye itu kedalam bentuk rancangan visual yang efektif dan komunikatif serta memiliki ciri khas yang unik dan menarik.
KT011006 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain