Tugas Akhir
Gunungan wayang kulit purwa satu tinjauan fungsi dalam garap pakeliran gaya Surakarta.
Dalam pakeliran wayang kulit purwa, wayang gunungan mutlak digunakan karena wayang gunungan dalam pakeliran wayang kulit purwa mempunyai peranan penting dan sangat kompleks fungsinya.
Fungsi gunungan bersifat estetis, simbolis dan filosofis, artinya bahwa fungsi gunungan dapat sebagai pendukung keindahan adegan sebagai simbol atau lambang dari hal-hal yang tidak dapat diwujudkan dalam bentuk wayang serta mengandung makna filosofis yang erat kaitannya dengan padnangan hidup manusia di dunia.
KT005948 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain