Tugas Akhir
Salawat Hadrah Al-Hidayah" di kecamatan Minggir kabupaten Sleman Yogyakarta: tradisi musik bernafaskan islam.
Hadrah adalah salah satu tradisi musik islam yang diperkenalkan oleh seorang guru dari Bangil Jawa timur. Musik ini terdiri dari seorang penyanyi dan delapan pemain rebana yang merangkap penyanyi pengiring, lagunya diambil dari 3 kitab Dzibaa Hapsih Barzanji disusun oleh Ali Bin Muhammad Bin Hussein Al-Habsih. Rebananya jenis rebana ketimpring dan tangga nadanya diatonik.
KT000782 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain