Tugas Akhir
Perancangan pameran tokoh amat dalam naskah Ben Gatun karya Saini KM
Maksimalisasi pemeranan untuk menampilkan tokoh amat menggunakan basic pemahaman teater-aktor dimana aktr sebagai medium utama di tuntut untuk melakukan respons yang bersifat aktif terhadap kesadaran ruang maupun variabel lain yang berada dalam tuntutan kaidah dramaturgis. Secara konkret untuk menuju pada karakter to be dibutuhkan jalan observasi peran disamping penghayatan lain yang bersifat psikologis, intelegensi dan lain sebagainya
KT000218 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain