Buku Teks
Anak bajang menggiring angin
Buku ini merupakan penyempurnaan dari kisah Ramayana, tulisan Sindhunata, yang telah dimuat sebagai serial di Harian Kompas setiap hari Minggu selama tahun 1981. Pengarang menimba ilham penulisan buku ini dari kisah Ramayana sebagaimana sedang hidup di kalangan masyarakat Jawa. Tetapi Buku Anak Bajang Mneggiring Angin ini sebenarnya sebuah versi baru karena yang dilukiskan adalah harapan dan kerinduannya endiri, yang sangat diwarnai oleh latar kebudayaan di mana wayang berperan. Dan tokoh - tokoh wayang, yang memang imaginatif ternyata banyak membantu menuangkan maksudnya.
Tidak tersedia versi lain