Tugas Akhir
Visualisasi Seraphim ke Dalam Busana Avantgarde
Saraphim merupakan salah satu malaikat yang berada di Alkitab dan dijelaskan pula bahwa malaikat ini memiliki tiga pasang sayap yang satu pasang berada dikepala, satupasang dipakai terbang, dan satu pasang dipakai untuk menutupi kakinya. Ketertarikan muncul karena hobi penulis untuk membaca komik yang salah satu judulnya. "Owari no Seraph" yang membuat penasaran dan ingin belajar lebih dalam mengenai malaikat Seraphim
Tidak tersedia versi lain