Buku Ajar
MK studi instrumen II (MSA042/Piano) : laporan penyusunan bahan ajar daring
Studi Instrumen II merupakan mata kuliah yang wajib ditempuh. Studi Instrumen II yang akan dilaporkan disini adalah instrument piano, yang Course content pembelajarannya mencakup teknik, etude tehnis dan melodis, polyfoni, sonatina/sonata, dan lagu. Satuan Kredit Sistemnya adalah sebesar 2 SKS, merupakan matakuliah berjenjang, yang artinya syarat utama untuk dapat mengikuti matakuliah ini adalah harus sudah lulus matakuliah Studi Instrumen I.
Tidak tersedia versi lain