Buku Ajar
Penyusunan rancangan mata kuliah teknologi rekaman: laporan pengembangan bahan ajar daring
Mata kuliah Teknologi Rekaman merupakan salah satu mata kuliah wajib di Program Studi SI Penciptaan Musik yang dapat ditempuh pada semester 4. Pada awalnya mata kuliah ini bernama Aplikasi Komputer II, sedangkan Aplikasi Komputer I saat ini telah melebur bersama mata kuliah Teori Musik I. Dalam pembelajarannya, mata kuliah ini menggunakan komputer sebagai sarana pokok untuk merekam instrumen akustik maupun elektrik. Mata kuliah ini akan membahas berbagai teknik dalam perekaman atau audio input disertai dengan tahapan dasar mixing dan mastering. Untuk tahapan mixing dan mastering, sesuai dengan Namanya 'dasar' berarti hanya bersifat basic saja karena jika tahapan mixing dan mastering profesional mungkin akan menghabiskan waktu lebih dari I semester.
Tidak tersedia versi lain