EBOOK
Manajemen Kerja Wartawan (Studi Terhadap Salah Satu Media Massa di Bogor)
Wartawan harus memiliki kemampuan manajemen waktu yang baik, dalam menjalankan setiap pekerjaan yang dilakukannya sehingga produktivitas kerjanya optimal. Wartawan seringkali menjadi sorotan dalam masalah MSDM karena mereka adalah ujung tombak dari produksi berita dalam industri media. Hal ini mengingat lingkup pekerjaan mereka yang sangat berat dari proses peliputan, pengolahan dan publikasi.
Tidak tersedia versi lain