EBOOK
Invasi media massa
Buku ini memuat dan membahas tentang bagaimana kuatnya pengaruh media massa terhadap masyarakat sehingga dapat dikatakan telah mencapai tahap menginvasi masvarakat dengan dampak dan efeknya. Bukan tanpa dasar penvusun memilih gambaran invasi untuk buku ini, hal ini didasarkan oleh kenyataan yang ada bahwa masvarakat sudah sangat bergantung kepada media massa, seluruh aspek kegiatan selalu memanfaatkan media massa vang hadir dengan berbagai bentuknya.
Tidak tersedia versi lain