Tugas Akhir
Mereka Manusia
Berangkat dari pengalaman pribadi, akhirnya karya-karya penulis menjadi sebuah catatan sebagai sebuah wadah luapan akan tekanan yang dirasakan, baik tekanan akan rasa gembira atau sebaliknya. Hal ini selain mampu menjadi sebuah terapi dan bentuk intropeksi diri, juga dapat menjadi sebuah penyegaran memori bagi penulis agar menjadikan pengalaman-pengalaman tersebut sebagai pelajaran berharga untuk menjadikan jiwa yang lebih baik di kehidupan yang akan datang..
Tidak tersedia versi lain