Tugas Akhir
Perancangan Website Studio Patung Yusman
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan konsep perancangan website Studio Patung Yusman. Data dikumpulkan melalui Studio Patung Yusman merupakan salah satu tempat jasa pembuatan patung, yang didirikan pada tahun 1994. Studio Patung Yusman yang telah lama bergerak dengan mengandalkan penawaran jasa secara offline, dan tertarik untuk menggunakan strategi baru untuk melakukan pemasaran melalui media online. Data selanjutnya dianalisis menggunakan pendekatan SWOT yaitu, Strength (kekuatan), Weakness (kelemahan), Oppurtunities (kesempatan), Threat (ancaman). Adapun hasil kesimpulan analisis adalah mengingat perkembangan internet yang semakin pesat serta persaingan industri perusahaan yang serupa semakin ketat. Studio Patung Yusman belum memiliki media promosi sebagai penyebaran informasi dan promosi karya-karyanya di publik. Hasil penelitian ini merekomendasikan tentang konten website Studio Patung Yusman memaparkan tentang perjalanan pematung Yusman dan karya-karyanya baik yang sudah dikoleksi para kolektor maupun pernak-pernik barang hasil karya patung lainnya
Tidak tersedia versi lain