Buku Teks
Kamus Lengkap Bahasa Indonesia
Dengan semakin pesatnya era globalisasi saat ini, arus informasi semakin berkembang demikian pesat di segala bidang yang secara tidak langsung juga menuntut setiap orang memiliki kualitas komunikasi yang baik. Baik tidaknya kualitas komunikasi seseorang salah satunya adalah bergantung terhadap penguasaannya terhadap bahasa disamping faktor yang lain. "Kamus Lengkap Bahasa Indonesia" ini akan membantu untuk lebih meningkatkan kualitas komunikasi, khususnya pengembangan penguasaan bahasa Indonesia. Kamus ini merangkum banyak sekali kata-kata penting yang dikenal secara umum dalam kehidupan sehari-hari.
Tidak tersedia versi lain