Buku Teks
Pengantar Seni Pertunjukan Lampung
Buku ini terdiri atas 5 bab, yaitu (1) Pendahuluan (apa itu seni dan pertunjukan), (2) lingkup seni, (3) seni pertunjukan, (4) manajemen seni pertunjukan, dan (5) seni pertunjukan Lampung. Setiap bab dalam buku ini secara khusus mendefinisikan istilah seni, pertunjukan dan turunan dari seni pertunjukan. Perspektif yang digunakan dalam membedah seni tradisional menggunakan gramatika musik barat, seperti dalam hal penulisan notasi.
Tidak tersedia versi lain