Buku Teks
Totem dan Taboo
Dalam buku ini, saya berusaha menemukan makna asli totemisme melalui jejak-jejaknya yang kita lihat pada anak-anak, yaitu melalui indikasi-indikasi yang muncul kembali dalam perkembangan anak-anak kita. Hubungan erat antara totem dan tabu adalah arah penelitian hipotesis-hipotesis saya. Meskipun yang agak mustahi, tidak ada alasan untuk menilai kemungkinan bahwa kesimpulan saya relative dekat dengan kenyataan (di masa lalu) yang sangat sulit kita rekonstruksi. Totem & Taboo merupakan buku yang berisi esai-esai Sigmund Freud yang menampilkan usaha awalnya untuk menerapkan sudut pandang dan hasil-hasil psikoanalisis terhadap persoalan-persoalan psikologi bangsa-bangsa (Psikologi Rasial) yang tak terjelaskan. Sigmund Freud berusaha menemukan makna asli totemisme melalui jejak-jejaknya yang ia lihat pada anak-anak, yaitu melalui indikasi-indikasi yang muncul kembali dalam perkembangan anak-anak. Hubungan erat antara totem dan tabu adalah arah penelitian hipotesis-hipotesisnya. Meskipun yang agak mustahi, tidak ada alasan untuk menilai kemungkinan bahwa kesimpulan Sigmund Freud relatif dekat dengan kenyataan (di masa lalu) yang sangat sulit direkonstruksi. Freud sangat tertarik dengan ide-ide dasar tentang evolusi manusia baik secara biologis, sosial maupun intelektual. Untuk menjelaskan agama, Freud tertarik untuk menganalisis Totem dan Tabu sebab religi ini menggambarkan jelas adanya ambivalensi antara perasaan senang dan benci. Ia menggunakan teori Oedipus Kompleks.
Tidak tersedia versi lain