Buku Teks
Kursus Komputer Home Page dan Hosting Serba Gratis
Sering pesatnya kemajuan teknologi informasi, perusahaan kecil, perusahaan besar, perorangan, lembaga dan lainnya merasa belum afdol kalau belum memiliki homepage atau website pribadi, kendala yang muncul biasanya seputar SDM, biyaya pengadaan dan maintenance web. Isu masalah itu ditepis oleh buku ini. Dengan adanya buku ini sudah bisa membuat website dan hosting serba geratis, dengan sedikit kreatif atau langsung mencontek contoh latihan dalam buku ini.
Tidak tersedia versi lain