Dalam buku ini di paparkan teknik mewarnai gambar menggunakan Adobe Photoshop. Hasil pembelajaran dari buku ini diharapkan pembaca dapat mengaplikasikannya untuk menjadi visualize yang memproduksi gambar, baik untuk keperluan animasi, komik, atau media lainnya.