Buku Teks
Almanak Lengkap Harian Tahun Kambing Kayu
Buku ini sangat spesifik dan praktis, beragam informasi yang ada dalam buku ini akan memudahkan anda untuk mendapatkan tanggal yang anda inginkan dalam waktu yang relatif singkat, baik untuk keperluan Ba Zi/ astrologi nasib ( memilih hari untuk menikah, membeli mobil, tanda tangan kontrak dll), maupun Feng Shui (renovasi rumah, pindah rumah, menata altar dll)
Tidak tersedia versi lain