Partitur/Praktek Musik
Penciptaan Film Animasi 3D "joke
Film “JOKE” adalah film animasi 3D ber-genre komedi yang bercerita tentang seorang pemuda yang hendak mengisi bensin di sebuah pom bensin, akan tetapi ia kesulitan membuka jok motor nya karena jok-nya selalu kembali mengatup. Kemudian datang seorang gadis yang datang untuk membantunya karena terlihat sedang kesusahan Pembuatan animasi ini menggunakan teknik animasi 3D, yaitu dengan membuat model 3D dari asset - asset yang akan digunakan untuk kemudian dianimasikan. Tidak perlu menggambar per-frame seperti teknik 2D. Teknik penganimasian ini juga dikenal dengan sebutan tweening di software Adobe Flash. Yaitu membuat satu frame awal dan frame akhir dalam jarak beberapa frame, lalu komputer akan dengan sendirinya menyambungkan frame awal ke akhir sepanjang jarak antara dua frame tersebut. Kata kunci : Animasi 3D, Joke, Komedi
Tidak tersedia versi lain