Buku Teks
Psikologi Jung: sebuah bacaan awal
Buku ini menjabarkan kisah singkat perjalanan hidup Jung dan konsep-konsep serta teori-teori Jung dengan jelas, sederhana, dan akurat, tanpa berupaya menilai atau mengkritik gagasan-gagasan itu. Buku ini juga tidak membandingkan pemikiran-pemikiran Jung dengan pemikiran psikolog dan psikoanalisis yang lain. Ia hadir dengan fokus yang jelas dan terarah; sebuah pengantar yang memadai untuk masuk kedalam pemikiran-pemikiran Jung.
Tidak tersedia versi lain