Buku Teks
Making It: Manufacturing Techniques For Product Design
Ada banyak cara dimana suatu produk dapat diproduksi tetapi kebanyakan desainer hanya tahu beberapa teknik. Buku ini membahas banyak metode produksi secara terperinci. Selain ditujukan untuk desainer produk, buku ini juga ditujukan untuk desainer interior dan desainer grafis yang membutuhkan akses ke berbagai metode produksi serta untuk para siswa jurusan desain. Isi buku ini juga mencakup 9 proses baru dalam produksi dan memuat lebih dari 40 teknik finishing
Tidak tersedia versi lain