Buku Teks
Analisis Psikologi Positif : Pengembangan Karakter dan Empowering the Society
Buku ini dirancang untuk mendukung pengembangan psikologi positif, suatu teori psikologi mutakhir yang mendampingi psikopathologik menjadi psikologi yang mengembangkan character strength atau human strenght, dan empowering the society, memberdayakan masyarakat agar dipeoleh kehidupan individual dan kemasyarakatan yang semakin berharga. Pemikiran tersebut merupakan concern concentia para psikolog, meskipun pada awalnya menjadi concern minoritas, akhirnya menjadi gerakan yang kuat pada awal 21 M.
Tidak tersedia versi lain