Buku Teks
Menggambar Busana
Buku berjudul Menggambar Busanan ini dititikberatkan pada proses menggambar manusia telanjang dengan proporsi kusus bidang desain busana, menggambar manusia berbbusana, serta detil model busana mulai dari macam - macam model kerung leher, kerah, lengan, rok, celana, dan gaun. Buku ini yang dibahas yaitu : Bab I tentang Menggambar proporsi dan anatomi tipe tubuh manusia, Bab II tentang Menggambar bentuk bagian - bagian busana, Bab III tentang Teknik pembuatan desain busana, dan Bab IV tentang Penyelesaian gambar.
Tidak tersedia versi lain