Tugas Akhir
Ragam Hias Rumah Gadang sebagai Sumber Inspirasi karya Tekstil
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengekspresikan gagasan baru tentang pengembangan inspirasi karya tekstil yang bersumber dari ragam hias pada rumah gadang. Ragam hias tsb diterapkan ke dalam karya tapis dan tapestri sebagai bagian dari seni tekstil.
Metode pendekatan yang digunakan adalah estetik, simbolik dan ergonomi. Dalam TA ini diambil 3 ragam hias yang ada pada rumah gadang, yaitu itiak pulang patang, bada mudiak, dan limpapeh. Ragam hias diwujudkan dalam 6 karya yang saling berkaitan, diantara karya-karya tsb ada yang fungsional dan non fungsional.
Tidak tersedia versi lain