Tugas Akhir
Studi perancangan tata perletakan dan dimensi perabot pajang Departement Store
Toko Serba Ada / dalam bahasa Inggris disebut Departement Store memiliki ciri sistem penataan departmental. Yang dimaksudkan dengan sistem penataan departmental adalah sistem penataan dimana setiap barang dagangan yang penting ditata pada zone tersendiri, tidak dicampur dengan barang-barang jenis lain. Yang dimaksudkan dengan zone adalah bagian yang memiliki otonomi tersendiri, jadi tidak hanya sekedar perabot pajang yang diletakkan tersendiri.
Tidak tersedia versi lain