Tugas Akhir
Gending lampah tiga karya Nartosabdo ditinjau dari bentuk dan garap
Bentuk gending lampah tiga bermula dari bentuk ladrang, dikatakan lampah tiga karena jumlah balungan dalam tiap gatra terdiri tiga sabetan balungan. Dengan adanya perbedaan tersebut mengakibatkan adanya perbedaan garap pada ricikan dean. Berdasarkan pengamatan komposisi balungan arah melodinya bergerak naik pada seleh / finali lagu. gending lampah tiga karya Nartosabdo berkarakter gembira.
Tidak tersedia versi lain