Tugas Akhir
Kerajinan keramik tradisional desa Sukamanah kecamatan Cipedes kabupaten Tasikmalaya
Kerajinan keramik tradisional desa Sukamanah apabila dibandingkan dengan kerajinan keramik dari daerah lain seperti Purwakarta dan daerah Purwokerto yang dalam pembuatannya sudah menggunakan peralatan yang memadai, maka keramik desa Sukamanah ini masih kekurangan bahkan ketinggalan, baik itu menyangkut proses pembuatannya, desain produknya maupun teknik pemasarannya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui keberadaan kerajinan keramik di desa Sukamanah dan untuk mengetahui lebih dekat tentang proses produksi sampai pemasaran kerajinan keramik di desa tersebut.
Tidak tersedia versi lain