Tugas Akhir
Perancangan tata artistik lakon Kura-Kura dan Bekicot karya Eugene Ionesco saduran Dharnoto
Tugas akhir ini merupakan bentuk perancangan artistik & pergelaran lakon. Perancangan & pergelaran sebagai wujud komunikasi ini menitikberatkan pada aspek penataan artistik. Sebagai wujud komunikasi, perancang memilih naskah yang mempunyai sorotan problematika di sekitar kita & aktual. Penyajian lakon Kura-Kura & Bekicot ini mempertimbangkan teknik-teknik untuk menarik perhatian penonton dengan mempertimbangkan aspek audio visual. Keseluruhan penggarapan aspek pendukung ditujukan untuk mendukung pementasan, tanpa mengabaikan estetika tontonan secara utuh & harmonis. Dalam perancangan ini, penulis merancang keseluruhan proses dengan menerapkan teknis-teknis penataan artistik panggung.
Tidak tersedia versi lain