Tugas Akhir
Komposisi bentuk-bentuk fantasi dalam karya seni ukir : Abstraksi ornamen ukir tradisional Jawa melalui proses deformasi, distorsi & improvisasi
Batasan masalah dalam tugas akhir ini adalah bentuk fantasi yang terdiri dari susunan bagian-bagian (ornamen) yang dihasilkan dari penggambaran secara khayal ornamen ukir tradisional Jawa yang ditambah-tambah & dibesar-besarkan pada bagian tertentu, dan ada yang dikurangi / diperkecil / digabung-gabungkan dengan obyek lain, sehingga bentuk-bentuk yang dihasilkan tidak mempresentasikan suatu alam benda.
Tidak tersedia versi lain