Tugas Akhir
Proses penggarapan aransemen lagu daerah Minangkabau "Batang Sinuruik" yang berasal dari Talu kecamatan Talamau, Kab. Pasman, Prop. Sumbar
"Batang Sinuruik" adalah salah satu jenis musik tradisi Minangkabau yang berkembang di daerah Talu, Kec. Talamau, Kab. Pasaman, Prop. Sumbar. Lagu ini merupakan ungkapan perasaan & cerita rakyat Minangkabau yang diangkat ke dlam bentuk nyanyian rakyat Minang . Lirik lagu "Batang Sinuruik" sangat dipengaruhi oleh kesusteraan yang berbentuk syair & pantun, yaitu puisi yang digunakan untuk menyampaikan cerita / kisah. Penggarapan dalam bentuk ansambel bermaksud untuk mengangkat lagu tersebut pada bentuk musik non konvensional dengan teknik aransemen, agar lebih dikenal secara luas oleh masyarakat.
Tidak tersedia versi lain