Tugas Akhir
Seni lukis Sokaraja ditinjau dari obyek pelukisannya
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui latar belakang kelahiran seni lukis Sokaraja, tokoh-tokoh pelukisnya, proses pembuatan karya-karya seni lukis Sokaraja, material & tekni yang digunakan, & tema-tema / obyek pelukisan seni lukis Sokaraja. Penelitian ini dilakukan dengan metode observasi, interview, kuesioner, & dokumentasi.
Tidak tersedia versi lain