Tugas Akhir
Lukisan peahu tradisional Sangihe
Seni lukis perahu tradisional Sangihe yang sumber inspirasinya dari multikultur, multietnik Nusantara merupakan personifikasi pelukis dalam membahasakan gejolak batiniah, baik secara subyektif maupun obyektif. Proses penciptaannya secara kontekstual berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya, dimana pengaruh lingkungan budaya, lingkungan pesisir, lingkungan alam, serta pengaruh lingkungan sosial memberi rangsang kreatif.
Proses kreasi dalam mewujudkan pesan seni lukis diuraikan secara simbolik melalui bentuk serta potensi makna pengekspresian. Potensi makna secara tekstual diejawantahkan melalui elemen-elemen seni lukis secara universal & unsur-unsur seni lukis dari kandungan nilai-nilai tradisi budaya Sangihe, sebagai bagaian integral dari kekayaan budaya Nusantara.
Tidak tersedia versi lain