Tugas Akhir
Seksualitas sebagai sumber penciptaan lukisan
Karya penulis ini merupakan sebuah rekaman kehidupan yang dialami sendiri & merupakan sebuah kritik akan moral kehidupan kita dengan segala situasi yang menyertainya. Namun pengalaman / hal-hal tentang seks yang penulis ungkapkan merupakan sebuah fenomena tersendiri di masyarakat yang lambat laun mulai terbuka & perlu pemahaman lebih dalam. Maka karya tugas akhir ini merupakan sebuah catatan maupun ungkapan seksualitas yang coba dituangkan dlam karya 2 dimensional.
Tidak tersedia versi lain