Tugas Akhir
Binatang sebagai ide penciptaan dalam karya seni patung
Ide yang mendasari proses perwujudan karya patung ini adalah ketertarikan penulis terhadap binatang jenis unggas & hewan air . Perwujudannya adalah dengan cara menghilangkan bagian-bagian tubuh pada masing-masing binatang untuk mendapatkan kepuasan dalam penyederhanaan wujud karya. Adapun penyederhanaan bentuk masiang-masing dalam membangun stuktur gerak & bentuk yang tercipta dengan memanfaatkan pengulangan atas unsur-unsur garis, ruang, volume & bidang. Sehingga memberikan susunan yang dinamis & harmonis.
Tidak tersedia versi lain