Tugas Akhir
Sejarah musik Celtic abad XIX di Irlandia
Musik Celtic merupakan musik tradisional negara Irlandia. Jenis musik ini lebih bernuansa tarian. Musik Celtic menjadi musik yang diakui sebagai musik nasional Irlandia pada abad ke-19 dan terus berkembang hingga saat ini. Ciri khas dari jenis musik ini adalah pprkusi, fiddle (biola), Bronzoky (gitar), dan pipe.
Tidak tersedia versi lain