Ayat-ayat Al-Qur'an tentang rezeki sebagai sumber ide dalam penciptaan kriya kayu
Berawal dari kondisi masyarakat yang materailistik mendorong penulis untuk memahami ayat-ayat rezeki dalam Al-Qur'an sebagai sumber ekspresi dalam bentuk kaligrafi Arab ke bentuk kriya seni dengan ornamen geometris.