Tugas Akhir
Perencanaan komunikasi visual dalam menunjang Monic Bakery di Semarang
Periklannan adalah salah satu media promo sebuah produk dengan berbagai positioning dan daya tarik yang diberikan guna lebih memilki pangsa pasar yang luas di masyarakat. Dengan dasar tesebut, perencanaan komunikasi visual dalam menunjang Monic Bakery di Semarang bertujuan unutk memberikan sebuah inovasi baru guna lebih meningkatkan apresiasi konsumen secara keseluruhan.
Tidak tersedia versi lain