Tugas Akhir
Gamelan Pakurmatan Cabalen di Surakarata ditinjau dari aspek penyajian
Gamelan merupakan warisan peninggalan nenek moyang para pendahulu kita. Berbagai ide, konsep serta gagasan yang melatar belakangi penciptaanya, dengan dasar kearifan kebudayaan lokan di Indonesia.
Dengan dasar demikian, gamelan Pakurmatan Cabean di Surakarta ditinjau dari aspek penyajian bertujuan memberikan wawasan budaya sesuai dengan data analisa yang didapatkan.
Tidak tersedia versi lain