Tugas Akhir
Studi tentang hiasan becak di Kotamdya Yogyakarta
Pemandangan alam sering dijadikan sebagai gambar hiasan di slebor becak Kotamadya Yogyakarta. Srdangkan gaya yang mendominasinya adalah dekoratif dan sebagian lainnya ornamentik. Oleh karena itu, studi tentang hiasan becak di Kotamdya Yogyakarta bertujuan untuk memberikan data analisa yg didapatkan secara keseluruhan.
Tidak tersedia versi lain