Tugas Akhir
Kue-kue upacara sebagai sumber inspirasi penciptaan
Keindahan dan keartistikan, bentuk, warna, dan garis pada kue-kue upacara mempunyai nilai estetis yang tinggi untuk diolah lebih jauh lagi. Banyak nilai-nilai simbolis yang terkandung di dalamya. Dalam pelaksanaan upacara di Bali, khususnya banyak disertai dengan berbagai variasi sesajen yang melengkapinya. Berdasarkan pengamatan tersebut obyek kue memberikan sesuatu hal yang menarik bagi saya untuk divisualisasikan ke dalam sebuah karya seni, khususnya seni lukis.
Tidak tersedia versi lain