Tugas Akhir
Studi penerapan unsur-unsur tradisional pada kemasan produk makanan dan minuman khas D.I.Y
Salah satu pendukung pengembangan desain di Indonesia adalah peningkatan industrialisasi. Kemasan merupakan salah satu wujud kebudayaan, bukan sesuatu yang mudah untuk melahirkan citra daerah terutama di Yogyakarta.
Kemasan yang baik paling tidak memiliki 4 fitur umum yaitu menarik perhatian, emberi informasi jelas atau komunikatif, menimbulkan perasaan yang diinginkan oleh produsen dan memiliki daya tarik.
Penelitian ini berusaha mengungkap kondisi yang ada dan pendapat para ahli tentang kemasan produk makanan dan minuman yang mengandung unsur tradisional.
Tidak tersedia versi lain