Tugas Akhir
Studi tentang tata ruang toko barang-barang elektronik di Yogyakarta
Tujuan penelitian untuk mencari data-data tentang jenis, bentuk, dimensi produksi barang elektronik dalam kaitannya dengan fleksibilitas perabot pajang serta menyusun konsep dasar penataan ruang toko barang-barang elektronik.
Penelitian ini menggunakan teknik purposive sample dan obyek penelitian adalah toko yang ada pada wilayah kota madya Yogyakarta.
Dari hasil pengamatan dapat disimpulkan bahwa perabot pajang dalam toko barang-barang elektronik di Yogyakarta tidak menunjang secara fungsional untuk penyajian benda-benda elektronik yang diproduksi.
Tidak tersedia versi lain