Tugas Akhir
Bentuk penyajian kesenian singabarong di desa Bendoharjo kecamatan Gabus kabupaten Grobongan
Keberadaan kesenian Singabarong ini berlatarbelakang pada pola kehidupan masyarakat yang sederhnana. Kesenian ini sebagai hiburan , hiburan dalam upacara pengantin, khitan, satu suro dan memeriahkan hari besar nasional..
Bentuk penyajiannya meliputi aspek-aspek yang terkait dalam penyajian yaitu gerak, busana, iringan, waktu dan tempat pertunjukan serta perlengkapan tari. Bentuk penyajian ditempat berbentuk dramatari dengan cerita panji terdiri dari empat babak.
Tidak tersedia versi lain